-
Kenali Gejala Kanker Hati Stadium Awal Bisa Tingkatkan Harapan Hidup
Beberapa waktu lalu aku cukup terkejut dengan berita-berita di sosial media tentang Artis Gary Iskak yang diberitakan masuk rumah sakit. Foto-foto beliau yang banyak beredar dengan tampilan sangat kurus, mata cekung, dan selang infus saat opname di rumah sakit. Bagaimana aku tidak terkejut, Gary yang dulu sering aku lihat di TV dalam keadaan bertubuh tinggi tegap dan tampan. Namun sekarang yang aku lihat malah kebalikannya. Dan ternyata beliau menderita kanker hati stadium lanjut. Ironis sekali. Apalagi Gary tidak menyadari penyakitnya itu sampai stadium lanjut. Beruntung Gary masih memiliki harapan hidup setelah menjalani serangkaian pengobatan dan terapi. Dan saat ini kesehatannya berangsur membaik. Mengapa Mengenali Gejala Kanker Hati Stadium Awal itu…
-
Waspada Informasi Kesehatan Abal-abal. SehatQ Solusi Artikel Kesehatan Terpercaya.
Sebenarnya ini salah satu pengalaman pribadiku. Ibuku yang senang main hp untuk menghabiskan waktu di rumah setelah pensiun sering mendapatkan informasi yang belum jelas kebenarannya. Apalagi di masa pandemi covid-19 seperti saat ini cukup mengkhawatirkan aku. Ibu itu mudah percaya informasi kesehatan apalagi informasi tersebut berasal grup whatsapp. Namun berulang kali pula aku mengingatkan untuk lebih teliti lagi apabila mendapatkan informasi-informasi di grup whatsapp. Karena belum tentu artikel kesehatan atau info yang di bagikan itu sudah melewati penelitian ahli kesehatan Karena itu, daripada ibu nantinya semakin salah mengerti tentang info kesehatan, aku menyarankan ibu untuk membuka situs SehatQ apabila hendak mencari informasi kesehatan dan penyakit. Btw, kenapa aku menyarankan situs SehatQ?…
-
Bukan Hanya Rajin Cuci Tangan. Rutin Lakukan Ini Cegah Keluarga dari Cacingan
Aku masih ingat kalau jaman dulu tuh, anak dengan badan kurus perut buncit pasti identik dengan penyakit cacingan. Biasanya anak yang cacingan itu adalah anak yang kesehariannya kurang bersih. Senang bermain di tempat kotor, kuku yang kotor, jarang cuci tangan, adalah kriteria yang bisa menyebabkan anak atau seseorang menderita cacingan. Bukan hanya tubuh yang kurus dengan perut buncit, gejala cacingan juga ditandai dengan tubuh loyo, kurang bergairah, selera makan menurun dan mata sering terasa gatal. Nutrisi dari asupan makanan dan minuman pun tidak terserap dengan baik ke dalam tubuh karena cacing-cacing sudah terlebih dulu menyerapnya. Itulah yang menyebabkan tubuh loyo dan kurang bergairah. Itulah sebabnya, aku selalu memberikan obat…
-
Sering Pusing Tidak Selalu Anemia. Bisa Jadi Karena Ini.
Beberapa hari belakangan ini kepalaku itu bisa pusing berhari-hari, gak tau apa penyebabnya. Aku sudah minum obat pereda sakit kepala, tapi hanya bisa menyembuhkan sebentar saja. Aku sudah cukup tidur tapi tetap saja kepalaku itu sering pusing. Lalu muncul saran dari teman untuk minum suplemen penambah darah. Menurutnya, mungkin saja aku itu menderita anemia apalagi menjelang menstruasi. Tanpa pikir panjang , aku langsung beli suplemen itu ke apotek. Tadaaa…pusing langsung pergi. Sebenarnya caraku ini cukup riskan ya. Hanya berdasarkan saran teman langsung take action tanpa memeriksakan diri ke dokter atau rumah sakit. Padahal, sering pusing tidak selalu anemia. Ada banyak kondisi kesehatan yang sedang tidak baik bisa menimbulkan efek sering…